Olahraga

Cara Merawat Sepatu Sepak Bola Agar Tidak Mudah Robek

Damar Emas
  • Senin, 20 Februari 2023 | 11:51
Merawat Sepatu Sepak Bola (Facebook / Biopolish)

Baca juga : Baca Juga: Cara Merawat Sepatu Sneakers Agar Selalu Kece Saat Dipakai Hangout

3. Gunakan pembersih khusus

Gunakan sabun khusus untuk sepatu, jangan gunakan detergent. Ada berbagai macam pembersih yang tersedia di pasar yang dapat digunakan untuk merawat sepatu sepak bola.

Pembersih ini dapat membantu menghilangkan kotoran serta menjaga warna sepatu tetap cemerlang. Gunakan pembersih ini secara berkala untuk memastikan bahwa sepatu tetap bersih.

4. Keringkan dengan benar.

Sebaiknya, Anda tidak mengeringkan sepatu sepak bola langsung di bawah terik matahari yang panas. Setelah Anda membersihkan sepatu dengan sabun, biarkan sepatu mengering secara alami dengan cara diangin-anginkan.

5. Simpan di tempat yang benar.

Saat tidak digunakan, sepatu sepak bola Anda harus disimpan di tempat yang sejuk dan kering. Hal ini akan membantu mencegah sepatu menjadi kusam dan memudar. Penggunaan silica gel bisa diterapkan untuk menjaga sepatu tidak lembab dan menjaga dari jamur.

Demikian cara merawat sepatu sepak bola dengan benar dan sederhana. Dengan menjaga sepatu sepak bola anda dalam kondisi yang baik, anda akan dapat mencapai performa yang lebih baik saat bermain sepak bola.

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya