Hiburan

Rekomendasi Masker Wajah untuk Mengurangi Jerawat dan Noda Hitam, Ladies Mearapat!

Damar Emas
  • Kamis, 3 Agustus 2023 | 16:08
Ilustrasi masker wajah untuk mengurangi jerawat dan noda hitam (Pexels / Anna Shvets)

DAMAREMAS.COM - Selain untuk melembabkan, masker wajah sudah lama digunakan sebagai perawatan kulit untuk mengatasi masalah jerawat dan noda hitam.

Selain itu masker wajah juga bisa mengurangi peradangan serta membersihkan pori-pori yang tersumbat, sehingga membantu mengatasi jerawat yang muncul di wajah.

Maka masker wajah juga dapat menghilangkan noda hitam bekas jerawat yang sering kali mengganggu penampilan.

Salah satu masker wajah yang dapat digunakan untuk mengatasi jerawat dan noda hitam adalah masker wajah dengan bahan-bahan alami seperti madu, lidah buaya, dan lemon.

Baca Juga: Ada Info Lowongan Kerja Madiun dan Sekitarnya, Segera Kirimkan Lamaran!

1. Masker Madu

Masker madu memiliki sifat anti-inflamasi dan antibakteri yang efektif dalam mengobati jerawat.

Campurkan satu sendok makan madu murni dengan sedikit air hangat hingga membentuk pasta.

Oleskan masker ini ke area yang terkena jerawat dan biarkan selama 10-15 menit sebelum dibilas dengan air hangat.

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya

google.com, pub-7374933357971941, DIRECT, f08c47fec0942fa0