Hiburan

8 Dasar Bahasa Pemrograman Java, Cocok Dipelajari Oleh Pemula

Damar Emas
  • Rabu, 5 April 2023 | 19:00
Mengenal dasar pemrograman bahasa Java (Pexels / Markus Spiske)

 

DAMAREMAS.COM -Mungkin pemula belum banyak yang tahu jika bahasa Java adalah salah satu bahasa pemrograman yang paling populer dan digunakan secara luas.

Dimana bahasa Java adalah bahasa pemrograman berorientasi objek yang sangat fleksibel dan mudah dipelajari. Biasanya digunakan untuk berbagai aplikasi, web maupun desktop.

Jika penasaran tentang ini, berikut adalah 8 dasar pemrograman menggunakan bahasa Java yang perlu diketahui pemula:

Baca Juga: Bantah Terbitkan Kartu Pemilih Pemilu 2024, KPU Kota Kediri Pastikan Itu Hoaks

1. Variabel

Variabel adalah bagian dari memori yang digunakan untuk menyimpan informasi. Variabel Java memiliki tipe data, seperti tipe data primitif, seperti int, double, dan string.

2. Metode

Metode adalah fungsi yang dapat dipanggil dalam program Java. Metode dapat menerima parameter dan mengembalikan nilai. Metode dapat didefinisikan di dalam kelas atau bahkan di luar kelas.

Baca Juga: 9 Cara Nikmati Liburan murah Bareng Keluarga, Jangan Lupa Cari Diskon!

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Lainnya